Tersedia waktu yang fleksible untuk anda dengan kelas karywawan dan kelas sore.
PENDAFTARAN MAHASISWA BARU TAHUN 2025/2026
Gelombang 1 : Januari - Maret
Gelombang 2 : April - Juni
Gelombang 3 : Juli - Agustus
Silahkan daftar disini : STIT DAARUL FATAH
Last updated : 2025-02-09 09:43:09
Selamat datang di website sttit daarul fatah. Kami berkomitmen untuk mencetak lulusan yang kompeten, inovatif, dan siap menghadapi tantangan di era transformasi digital. Melalui kurikulum yang berorientasi pada riset dan penerapan teknologi terkini, kami menyediakan lingkungan akademik yang mendukung pengembangan keahlian di bidang . Kami mengundang Anda untuk bergabung dalam komunitas akademik kami yang penuh semangat dan berkontribusi untuk masa depan yang lebih baik.
memiliki keunggulan di bidang
Tenaga pengajar yang berpengalaman di bidangnya, dan lulusan perguruan tinggi islam terbaik.
Sekolah tinggi islam unggulan dengan menjalankan sistem pembelajaran yang memiliki program 75% pratice & 25% teory.
Menciptakan lulusan yang mampu bersaing di era modern dengan memiliki integritas, nilai keislaman, dan bersosialisasi dengan masyarakat.
Pelatihan teknologi inovatif untuk menghasilkan lulusan unggulan. hebat
update berita seputar STIT Daarul Fatah
Tersedia waktu yang fleksible untuk anda dengan kelas karywawan dan kelas sore.
Terdapat investasi ilmu yang diberikan dalam bentuk buku pada setiap mata kuliah yang diberikan.
Program Studi yang telah memiliki akreditasi BAN-PT dengan No : 1262/SK/BAN-PT/Akred/S/XII/2015.
Memberikan sertifikasi keahlian lainnya di bidang keahlian teknologi sebagai pendamping ijazah.
What Our Students Say About Us
Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) yang selalu dilaksanakan setiap tahunnya oleh STIT Daarul Fatah Tangerang dan kebetulan pelaksanaan PBAK tahun ini acara puncaknya diaksanakan di Villa Gubug Kiwari dan Villa Omega (Gunung Salak Endah Bogor) dengan Tema : " MEMBENTUK GENERASI BERKUALITAS DAN BERAKHLAK MENUJU INDONESIA EMAS" Alhamdulillah acara berjalan dengan baik dan berkesan, semoga Mahasiswa baru STIT Daarul Fatah Tangerang menjadi Mahasiswa yang selalu Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan yang maha esa... Menjadi generasi smart yang berahklak, inovatif, profesional, serta berguna bagi nusa, bangsa dan agama... Menjadi mahasiswa berpikir kritis, kreatif, mandiri, berjiwa gotong royong dan berkebhinekaan global... Berbakti kepada orangtua, dosen, serta bersikap santun dan menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan... Menjaga nama baik dan kehormatan almamater STIT Daarul Fatah Tangerang.